Jangan Jadikan Musibah sebagai Candaan

Wabah ini adalah musibah dari Allah, jangan dijadikan bahan guyonan, candaan, apalagi tantangan. Tapi jadikan ia sebagai alasan untuk introspeksi diri dan kembali pada Allah.

 

Status Ustadz Abul Aswad Al Bayati

Diterbitkan : 14 Maret 2020

 

Link : https://www.facebook.com/abul.albayaty/posts/3091498947529291